Select Page

Undangan

Kadu Jaya, Desember 2022

El Amanah Abimanyu

El Amanah Abimanyu

Putra kedua dari Bapak Banyu Biru dan Ibu Putri Candrawati

Ya Allah muliakanlah anak kami ini, panjangkan umurnya,
terangilah hatinya, teguhkanlah imannya,
perbaikilah amal perbuatannya, lapangkanlah rezekinya,
dekatkanlah pada kebaikan dan jauhkanlah dari keburukan.

Ya Allah kabulkanlah permohonan kami,
ridhoilah keinginan kami dan terimalah amal kebaikan kami,
Limpahkanlah shalawat serta salam kepada junjungan kami,
Nabi Muhammad SAW, keluarga serta para sahabatnya.

 

Bapak Banyu Biru dan Ibu Putri Candrawati

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Puji Syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat serta hidayah-Nya kepada kita semua.

Mengharap dengan hormat akan kehadiran Bapak/Ibu/Saudara/i dalam rangka khitanan anak kami:

Hari           : Jum’at – Sabtu
Tanggal    :   18 -19 Desember 2022
Tempat     :  Ds Kadu Jaya RT/RW 02/03, Kelurahan Amarta, Kec. Dwarawati, Kab. Ngastina

Menghitung Hari

Day(s)

:

Hour(s)

:

Minute(s)

:

Second(s)

Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami, apabila Bapak/Ibu/Saudara/i berkenan hadir untuk memberikan doa restu.

Atas kehadiran Bapak/Ibu/Saudara/i kami ucapkan terima kasih.

Wa’alaikumussalam Wr.Wb

"Anak adalah peniru terbaik, jadi berikanlah mereka sesuatu yang hebat untuk ditiru."

"Anak-anak lebih membutuhkan contoh dibandingkan kritik."

"Bukan tentang apa yang kamu tinggalkan untuk anak-anakmu, melainkan apa yang kamu tinggalkan dalam diri anak-anakmu."

Gallery

El Amanah Abimanyu

error: Maaf kak, konten tidak bisa di download.